Permasalahan Teknologi dalam Realisasi Kurikulum Pendidikan

Perkembangan teknologi telah bertransformasi dalam berbagai aspek, salah satunya bidang pendidikan. Namun, kecanggihan ini rupanya belum dapaty diterapkan oleh seluruh lembaga pendidikan di Indonesia, pasalnya keterbatasan akses serta fasilitas, terutama di daerah terpencil belum memenuhi standar.

Read More »