Tips dan Trik Mengatur Penggunaan Gadget Bagi Anak
Perkembangan teknologi yang pesat menjadi sesuatu yang tidak bisa dielakkan kehadirannya. Banyak kasus anak-anak yang kecanduan bermain gadget hingga berdampak pada penurunan hasil belajarnya atau pada interaksi sosialnya. Fakta ini harus membuat orang tua sadar terhadap pentingnya kontrol orang tua bagi anak di tengah perkembangan teknologi yang pesat. Gadget memiliki banyak fitur yang mampu […]
Persiapan Pendidik Menuju Abad 21
Menurut Anies Baswedan (Mendikbud Indonesia ke-27 periode 2014—2016), ada tiga proyeksi pendidikan abad 21 yakni: karakter, kompetensi, dan literasi. Karakter disini dibagi menjadi dua, yakni moral dan kinerja. Karakter moral itu teridiri dari iman, taqwa, jujur, sabar, dan sebagainya. Sedangkan karakter kinerja terdiri dari kerja keras, tangguh, tak mudah menyerah, dan yang sebagainya. Kemudian kompetensi […]
iBook-Pendidikan ala Mbah Google vs Guru #2
PART II: KEBIJAKAN PENDIDIKAN Meilina (2016) memaparkan pengertian dari Okorama (2000:190) terkait kebijakan pendidikan. Educational policies are initiatives mostly by goverments that determine the direction of an educational system (Kebijakan pendidikan merupakan inisiatif pemerintah dalam menentukan arah dari sistem pendidikan). Melalui pengertian ini dapat ditarik benang merah bahwa perkembangan pendidikan sangat dipengaruhi oleh kebijakan pemerintah. […]